-->

Kelebihan Blog WordPress

Jika anda sedang mencari platform blog yang full power, saran saya gunakanlah wordpress self hosting ataupun wordpress versi freehosting. Untuk self hosting anda harus bayar sewa hosting setiap tahun, sedang yang free hosting anda bisa pakai layanan blog gratis di wordpress.com. Dan di antara keduanya silahkan anda gunakan yang self hosting, agar anda bisa menggunakan fiturnya secara lengkap dan tidak ada embel embel iklan sekaligus bisa menggunakan domain sendiri. Sedangkan yang pakai wordpress.com gratis fiturnya sangat terbatas, ada iklanya, dan ketat peraturanya. Oke sudah paham bukan?

office writing technology lens
Photo by Markus Winkler on Pexels.com

Sekarang apa sih kelebihan blog wordpress, ayo kita bahas satu persatu, berikut kelebihan wordpress.

1. Tersedia banyak desain siap pakai, tidak cuka puluhan tapi ribuan, menariknya lagi kalau anda pakai wordpress semuanya tinggal install saja. Jadi tinggal lihat koleksinya terus klik install selesai. Selebihnya tinggal seting saja bagaimana baiknya.

2. Tersedia banyak desain premium yang profesional yang dengan fitur handalan, sekali lagi wordpresa memang hebat dari segi manapun jadi anda gak akan rugi jika memang ingin memiliki website dengan desain yang istimewa bosku.

3. Banyak plugin siap pakai, guna meningkatkan performa blog anda. Misalnya seperti untuk seo, kontak form, multi user, dan lain sebagainya. Banyak sekali situs berita yang menggunakan wordpress sebagai media berita. Jadi bukan tanpa alasan, jika saya menyarankan anda untuk menggunakan wordpress.

4. Sudah dilengkapi dengan aplikasi hp untuk mempermudah anda mengelola blog anda. Jadi bisa update artikel dari manapun dan kapanpun selama ada akses internet. Anda bisa pakai plugin jetpack agar bisa terkoneksi dengan aplikasi wordpress versi hp.

5. Cara installnya juga mudah, karena sudah tersedia di cpanel, jadi hanya dengan beberapa klik saja anda sudah bisa memiliki blog wordpress siap pakai dan anda bisa berkreasi sesuka anda.

Itulah beberapa kelebihan wordpress yang bisa saya sampaikan. jika anda berminat memiliki blog wordpress tapi bingung harus mulai dari mana, anda bisa menggunakan jasa blog kami. Anda hanya membayar domain dan hosting serta jasa pembuatanya saja. Anda akan di pandu bagaimana cara menggunakanya. Jadi lebih enak anda tinggal fokus di pembuatan konten apalagi kalau untuk bisnis. Silahkan anda pesan kepasa kami sekarang.

The post Kelebihan Blog WordPress #jasablog #jasawebsite #jasasitus



from JASA SITUS https://ift.tt/3lfMFV1
via IFTTT

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel